Menikah Lagi Setelah Mencerai Empat Istri

Menikah Lagi Setelah Mencerai Empat Istri

Assalamu’alaikum wr. wb. Jika saya menikah sirri dengan wanita sebanyak 4x selain isteri pertama, namun karena suatu hal (tidak cocok/tidak patuh sama suami) ke-4 isteri sirri tersebut diceraikan. Apakah masih boleh menikahi wanita lain yang artinya isteri keenam?...
Melayat Jenazah Non Muslim

Melayat Jenazah Non Muslim

Tanya: Bagaimana hukum melayat jenazah non Muslim sampai ke kuburnya? (Penanya idem di atas). Jawab: Tidak ada larangan bagi orang Muslim melayat jenazah non Muslim. Yang ada larangannya ialah menshalatkan dan mendoakan jenazah itu di kubur. Larangan menshalatkan...
Bergaul dengan Non Muslim

Bergaul dengan Non Muslim

Pertanyaan: Bolehka h kita sebagai seorang Muslim mendendam/memusuhi kepada orang yang bukan Islam. Bagaimana hubungan kita sesama manusia. Tolong memberi penjelasan kepada saya. Jawaban: Sebagai manusia kita diwajibkan untuk menghormati manusia yang lain, dan untuk...